Sunday, June 7, 2015

Pembuatan Database Mahasiswa Penghuni Asrama Universitas Indonesia


Salah satu hal yang paling penting dalamCRM (Customer Relationship Management) adalah relational database. Relational database mampu membantu kegiatan CRM dalam menyajikan informasi-informasi spesifik mengenai customer. Database merupakan sumber data, oleh sebab itu database harus mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan yang diajukan oleh stakeholder mengenai customer. Pada tugas kali ini, kami diberi tugas untuk membuat 200 pertanyaan dan sebuah database berisi beberapa tabel dengan data 100 mahasiswa yang tinggal di asrama yang kemudian diimport ke microsoft access dan dibuat relationshipnya. Dengan tugas ini, diharapkan kami mampu merancang database yang baik, terutama field atau data apa saja yang harus ada dalam sebuah database customer.

1 comment:

  1. Ternyata relational database berpengaruh pada CRM juga ya. Nice info rin!

    ReplyDelete